7 Potret Herjunot Ali yang Akui Lebih Cuan Sebagai DJ Ketimbang Seni Peran, Sudah Geluti Dunia Musik Sejak Tahun 2008

Setelah sukses di dunia seni peran, Herjunot Ali kini menikmati kariernya sebagai DJ. Ia mengungkapkan bahwa profesi barunya ini memberikan keuntungan finansial yang lebih besar dibandingkan saat ia bermain film.

"Pastinya lebih cuan DJ," ujar Herjunot saat ditemui di kawasan Jalan Kapten Tendean, Mampang, Jakarta Selatan, baru-baru ini. Berikut selengkapnya.

Herjunot Ali

"Karena emang udah nggak main film aja. Pokoknya kayak sekarang lagi ngejalanin DJ aja gitu. Yang ada aja yang dijalani," jelasnya.  


Hak Cipta: instagram.com/herjunotali.studio
2/7
Album Artis