Main Bareng Bjorka, Keluarga Ringgo Sabai Manis dan Mesra

Apapun kegiatan Ringgo Agus Rahman dan Sabai Morscheck bersama Bjorka selalu menarik untuk diikuti. Keluarga ini selalu nampak manis dan kompak, apalagi kalau sedang bermain bersama. Yang belum berkeluarga, pasti mendadak ingin punya yang seperti Ringgo dan Sabai...

Ringgo - Sabai

Bukannya Bjorka yang suka main ke akuarium, tapi malah Ringgo yang lebih menikmatinya. Kata Sabai, Ringgo kayaknya kangen menyelam.


Hak Cipta: instagram/ringgoagus/sabaidieter
2/7