Sudah Dewasa, 7 Potret Salma dan Salwa Anak Kembar Titi DJ Ini Makin Menawan

Anak kembar Titi DJ ini bernama Salmaa Chetizsa Muchtar dan Salwaa Chetizsa Muchtar. Mereka lahir pada 23 November 1995. Berarti umur mereka pun sudah 24 tahun kini. Menjadi sosok wanita dewasa, keduanya makin memperlihatkan pesonannya, sama seperti sang ibu.

Titi DJ

Keduanya juga sama-sama memperlihatkan kebersamaan. Kerap kali kebersamaan itu mereka posting di sosial media.


Hak Cipta: instagram.com/salmaache
5/7