7 Potret Penampilan Mulan Jameela di AMI Awards 2021, Anggun Dalam Balutan Gaun Merah Merona - Wajah Cantik Disebut Mirip Tissa Biani Calon Menantunya

AMI Awards 2021 dihadiri sederet musisi Tanah Air yang tak hanya punya segudang prestasi tapi juga berpenampilan menawan di malam penghargaan. Salah satunya adalah Mulan Jameela yang ikut memeriahkan ajang penghargaan bergengsi tersebut bersama keluarga. Intip penampilannya dalam slide berikut yuk.

Mulan Jameela di AMI Awards 2021

Kolaborasi apik dengan pacar Dul Jaelani yang digadang bakal jadi calon menantu Mulan Jameela dan Ahmad Dhani juga menjadi sorotan. Tapi ada juga yang justru dibuat salah fokus.


Hak Cipta: instagram.com/mulanjameela1
6/8