Dijamin Gak Bosan, Ini 7 Tips Menghilangkan Kejenuhan dalam Belajar Ala Jerome Polin
Bagi KLovers yang masih duduk di bangku sekolah atau kuliah pasti pernah merasakan yang namanya bosan dalam proses pembelajaran. Udah ngaku aja! Jangan khawatir, banyak kok yang punya pengalaman serupa dengan kalian. Tentu masing-masing orang punya cara yang berbeda dalam mengatasi rasa bosan yang datang.
Jerome Polin punya sederet tips bagi KLovers yang sering dilanda kebosanan saat belajar. Apa saja? Yuk simak dalam berita foto berikut ini.
Melansir dari kanal Youtube Jerome Polin, langkah pertama yang bisa dilakukan dalah menerapkan metode 50 10. Artinya, dalam waktu satu jam gunakan 50 menit untuk belajar lalu berhentilah 10 menit untuk beristirahat sejenak.Â
Hak Cipta: instagram.com/jeromepolin/
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
