Intip Fashion Para Artis Berbadan Super Ini Yuk

Siapa bilang kalau jadi selebriti harus punya badan langsing? Banyak lho selebriti terkenal yang punya badan super-sized. Toh, mereka tetap percaya diri dengan bentuk tubuh mereka. Selain itu, fashion style mereka juga oke-oke lho. Intip gaya fashion mereka yuk!

Monique

Monique tampak istimewa dengan gaun birunya ditambah tatanan rambut yang dilengkapi aksesoris bunga.


Hak Cipta: Monique Foto: Istimewa
6/9