Yuk Pilih Cast Film Superhero & Stuntman Siapakah Favorit Kalian?
Diperbarui
Penggemar film superhero  pastilah akrab dengan adegan-adegan ekstrem yang terlihat sulit, bahkan mustahil dilakukan. Untuk melakukan adegan ini membutuhkan orang-orang dengan tenaga ekstra. Orang-orang inilah yang biasa disebut stuntman.
Baru-baru ini sejumlah foto superhero bersama para stuntmannya tersebar di Instagram. Akun bernama @avengersassemble_tr-lah sumber. Tampil selfie bersama sang super hero, tim manakah yang jadi favorit kalian?
Chris Pratt, pemeran Star Lord dalam film GUARDIAN OF GALAXY ini memiliki stuntman dengan tubuh yang sama besar dengannya. Bahkan lebih kekar.Â
Hak Cipta: (credit : instagram.com/avengersassemble_tr)
Oleh Editor
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
