Meme Kocak K-Drama & K-Pop, Bikin Gundah Gulana Sirna

Penggemar K-Drama dan K-Pop di Indonesia itu paling jago kalau bikin meme yang bikin fans lainnya pada ketawa ngakak. Nggak percaya? Lihat yuk meme yang terinspirasi cinta mereka untuk drama Korea dan para oppa-oppa.

Jumat, 24 April 2015 08:31
Meme K-Pop

Ketika EXO dan Super Junior bertemu. Siwon dan Suho konglomerat yang so banget ceritanya.


Hak Cipta: © Berbagai Sumber
12/18