Lisa BLACKPINK Berikan Kejutan Ulang Tahun Sang Ayah yang Ke-70 di Thailand, Putri Kecil Kesayangan!
Diperbarui
Ditulis oleh Vierda Safyra
Blink (nama fans) kehilangan jejak kabar Lisa Blackpink setelah penampilannya di Crazy Horse Paris. Berkat unggahan Instragram sang ibu, Blink dibuat terkejut akan kehadiran Lisa di Thailand yang memberikan kejutan untuk ulang tahun ayahnya yang ke-70. Penasaran segemas apa interaksi mereka? Yuk, simak potret di bawah ini!
Setelah penampilannya di Crazy Horse Paris, Lisa kembali ke negara kelahirannya, Thailand.
Hak Cipta: instagram.com/chitthipbruschweiler
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
