Sheza Idris di Grand Launching Butik Kays Gallery

Artis Sheza Idris yang ditemui di acara Grand Launching Butik Kay’s Gallery di Kali Malang, Bekasi Barat, Minggu (15/4/12), mengaku punya keinginan untuk mengenakan jilbab, namun merasa masih butuh persiapan secara mental. Apa ya pertimbangan Sheza? Baca selengkapnya...

Sheza Idris

Sheza pun tak ingin dirinya nantinya dibilang tak berkomitmen.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Muhammad Rasyad
3/8
Berita Terkait
Album Artis