Walau Bercerai, Ini Bukti Tamara-Mike Lewis Harmonis Asuh Anak

Tahun 2012 kemarin, secara mengejutkan pasangan Tamara Bleszynski dan Mike Lewis harus bercerai. Hampir 4 tahun berlalu, namun keduanya masih kompak dan harmonis dalam mengurus Kenzou, anak dari keduanya. Seperti apa foto-fotonya?

tamara bleszynski mike lewis, oto mike lewis, anak tamara bleszynski

Ya, hal ini juga patut dijadikan panutan, karena tak jarang pasangan yang telah bercerai, tak memperdulikan atau bahkan menjenguk buah hati mereka.


Hak Cipta: Instagram
4/9