Ke Eropa Bareng 3 Aktor, Michelle Ziudith Syuting Sekuel 'LLS'?

Beberapa waktu yang lalu, aktris Michelle Ziudith mengunggah kebersamaannya dengan 3 aktor ganteng saat mengunjungi negara-negara di Eropa. Apakah dirinya sedang terlibat dalam penggarapan sekuel 'LONDON LOVE STORY'? Simak di sini keseruan mereka.

Michelle Ziudith

Berfoto di Big Ben, Michelle tidak memberikan banyak detail terkait perjalanannya di Eropa ini. "Long time no see Ben," tulisnya singkat.


Hak Cipta: instagram.com/michelleziu
3/8