FOTO: Liburan Sambil Nostalgia, Ferry Salim Ajak Istri ke Amerika
Setiap orang memiliki lokasi tersendiri yang memiliki kenangan spesial. Sama dengan aktor senior tampan Ferry Salim. Ayah dari bintang muda Brandon Nicholas Salim ini sudah merencanakan liburan tahun ini bersama dengan istri dan anak-anaknya ke Amerika. Ternyata negara tersebut punya kesan tersendiri bagi Ferry. Kira-kira apa ya?
Rabu, 07 Juni 2017 12:01
Pria kelahiran kota Palembang ini lalu bercerita kalau banyak kenangan yang ia lewati bersama dengan sang istri saat berada di Amerika. Kurang lebih empat tahun Ferry tinggal di negara tersebut.
Hak Cipta: KapanLagi.comĀ®/Muhammad Akrom Sukarya
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
