Aira Ikut Galang Dana Untuk Korban Banjir

Banjir melanda sebagian besar wilayah Jakarta. Keadaan ini membuat band Aira yang digawangi Indra (vokal), Kiki (drum), Adi (Gitar), Henry (Gitar) dan Alunk (keyboard) prihatin. Mereka pun turut berpartisipasi dalam acara Galang Dana Untuk Korban Bencana Banjir di Atrium Plaza, Senen, Jakarta Pusat, Minggu (20/1). Selanjutnya...

Aira

Miliki simpati untuk para korban banjir, Aira ikut galang dana untuk memberikan bantuan.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Muhammad Rasyad
1/10
Album Artis