Lama Tak Terdengar Kabarnya, Potret Terbaru Adit 'Sayuti OB' yang Kini Hidup Jauh Dari Sorotan - Sudah Jadi PNS
Penggemar sitkom OB tentunya sudah tak asing lagi dengan nama Sayuti. Ya, seorang office boy yang dikenal culun ini diperankan oleh aktor bernama Aditya Warman. Sempat wara-wiri di teleivisi, kini Adit rupanya memilih menepi dari dunia hiburan dan memilih hidup sebagai seorang PNS.
Penasaran seperti apa potret terbaru Adit 'Sayuti'? Ini kabar terbarunya.
Sabtu, 18 Maret 2023 15:01
Seperti ini potret Aditya Warman saat memerankan tokoh Sayuti di sitkom OB yang tayang beberapa tahun yang lalu. Serial ini adalah awal mula namanya terkenal.
Hak Cipta: ©instagram.com/aditsayuti
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
