[Part 2] Kumpulan Quotes Para Anak Artis, Kece dan Narsis Banget!
Diperbarui
Sudah berjalan 10 episode, menurut kamu mana sih yang paling seru? Semua dong pastinya. Selain sisi ceritanya yang seru, banyak hal seru yang bisa diambil jadi pelajaran buat kita dan para anak artis.
Nah, sebagian dari momen itu ada banyak kutipan atau quotes menarik dari para anak artis. Mulai dari yang narsis, sampai kutipan yang seru dan kece buat kamu share di berbagai socmed.
Nah, ada kutipan apa saja? Yuk kita intip di sini sama-sama KLovers.
“Kalau ada yang nanya cewek idaman Shawn kayak apa, Shawn jawab yang kayak Penelope Cruz. Pertama dia emang cantik, kedua biar cepet,” ini menurut Shawn Adrian. Kalau menurut kamu?
Hak Cipta: © KapanLagi.com
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
