9 Potret Selebritis Melenggang Cantik di Atas Red Carpet Grammy Awards 2021, Dua Lipa Jadi Sorotan

Gelaran Grammy Awards ke-63 baru saja digelar, Minggu (14/3/2021) kemarin. Di ajang ini, selain momen penganugerahan, salah satu yang paling ditunggu oleh para penonton adalah saat para selebritis melenggang di atas red carpet.

Dari mulai Lady Gaga sampai Taylor Swift, berikut ini deretan fashion musisi internasional di red carpet Grammy Awards ke-63. 

Red Carpet Grammy Awards

Bukan tanpa kalau Dua Lipa disebut sebagai salah satu ratu red carpet. Penampilan penyanyi 25 tahun selalu stunning dan menawan.


Hak Cipta: ©instagram.com/recordingacademy
6/9