Ekspresi Lucu North West Kala Meledek Paparazzi, Bikin Gemas!

Senin (7/9), salah satu kamera media berhasil mengabadikan momen kebersamaan North West dan Kim Kardashian di sebuah toko mainan yang terletak di kawasan New York. Jika biasanya North selalu memamerkan wajah judes, kali ini ia benar-benar punya aksi yang menggemaskan. Menatap ke arah kamera, gadis mungil ini pun menjulurkan lidahnya, tanda meledek ke arah paparazzi. Penasaran seperti apa fotonya? Intip selengkapnya di sini ya! ;)

Foto Lucu North West

Senin (7/9), North West dan Kim Kardashian memutuskan untuk berbelanja di sebuah toko mainan yang terletak di salah satu sudut kota New York.


Hak Cipta: © Splashnews.com
1/10