8 Rekomendasi Anime Terbaik Paling Ditunggu hingga Akhir Tahun 2025, Gak Sabar!
Tahun 2025 sudah dipenuhi jadwal rilis anime yang bikin pecinta anime tak sabar menunggu. Menurut akun anime update @anifeverr, tahun ini akan menjadi salah satu tahun paling padat dengan perilisan sekuel besar dan adaptasi baru yang sudah lama ditunggu penggemar. Banyak judul besar kembali dengan musim terbaru, beberapa di antaranya akan menampilkan arc klimaks yang sangat penting.
Mulai dari pertarungan epik para pahlawan, kisah keluarga dengan rahasia kelam, hingga fantasi yang menyajikan dunia baru, semuanya hadir tahun ini. Inilah daftar rekomendasi anime terbaik yang paling ditunggu hingga akhir 2025.
Temukan berita lainnya terkait anime Jepang di Liputan6.com.
CAMPFIRE COOKING SEASON 2 - Anime CAMPFIRE COOKING S2 tayang 7 Oktober 2025. Kisahnya melanjutkan petualangan Tsuyoshi Mukouda di dunia fantasi. Ia tetap memanfaatkan skill unik Supermarket Online untuk memasak hidangan modern. Bersama serigala mitos Fel, perjalanan mereka jadi semakin menarik.
Hak Cipta: (credit:imdb)
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
