Jadi Korban Pengkhianatan dan Penipuan Karena Uang, 6 Bintang Korea Ini Putus Hubungan dengan Keluarga
Perseteruan di keluarga mendiang aktris veteran Choi Jin Sil sukses bikin publik kaget. Pasalnya, putri sang aktris, Choi Jun Hee, melaporkan neneknya sendiri ke polisi karena masuk rumah tanpa izin.
Namun, ini bukan kali pertama publik merasa ngeri setelah konflik keluarga artis Korea terungkap ke publik. Berikut sederet bintang Korea yang pernah berkonflik dengan keluarga yang membuat mereka memilih untuk putus hubungan dengan keluarga.
Kim Wan Sun adalah artis pop legendaris di Korea. Meskipun karirnya sukses, ia tidak pernah menerima penghasilannya dari tahun 1986 hingga 1998 ketika bibinya Han Baek Hee menjadi manajernya. Sang penyanyi sendiri mengungkapkan bahwa sejak debut di usia yang sangat muda, ia tidak melek finansial dan mempercayakan uangnya kepada bibinya.
Hak Cipta: instagram.com/kimwansunflower
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
