Agensi Kim Ji Won Bagikan Foto-Foto di Balik Layar Pemotretan Bareng Vogue Korea, Visualnya Paripurna

Belum lama ini, Kim Ji Won menjalani photoshoot bersama majalah Vogue Korea. Sukses menjadi pusat perhatian lewat foto-fotonya itu, kali ini agensi Kim Ji Won, HighZium Studio telah membagikan potret di balik layar pemotretan tersebut. Penasaran dong seperti apa penampilannya?

BTS Pemotretan Kim Ji Won

Bahkan tak sedikit fans yang menyebut Kim Ji Won secantik boneka ataupun karakter AI karena visualnya yang terlalu unreal.


Hak Cipta: HighZium Studio
5/8
Album Artis