Hantu dan Eksorsisme, Berikut 8 Film dan Drama Korea Menyeramkan yang Bisa Ditonton Saat Halloween!
Halloween diperingati setiap tanggal 31 Oktober. Biasanya orang-orang akan merayakan dengan mendekor rumah, membagikan permen, dan memakai kostum menyeramkan.
Halloween adalah waktu yang tepat untuk menikmati film dan drama yang menyeramkan. Berikut adalah 8 rekomendasi film dan drama Korea yang mengangkat tema hantu dan eksorsisme, cocok untuk ditonton saat Halloween! Ada favoritmu?
Â
The GuestÂ
Drama ini mengisahkan Yoon Hwa Pyung, seorang cenayang yang dapat melihat roh jahat, dan Choi Yoon, seorang pastor Katolik yang melakukan eksorsisme. Bersama detektif Kang Gil Young, mereka berusaha melawan kekuatan jahat yang mengancam mereka dan mengungkap misteri di balik kematian keluarga mereka. The Guest menawarkan alur cerita yang menyeramkan dan penuh misteri dengan elemen supranatural yang kuat.
Â
Hak Cipta: IMDb
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
