Yuk Intip Judul Drama Korea Mistis Wajib Ditonton, Siapa Takut?

Buat para penggemar drama Korea pasti kadang bingung mau memberikan rekomendasi apa nih buat teman yang ingin menonton K-Drama. Berikut beberapa kisah fantasi dan juga kental dengan hal-hal berbau mistis. Tak hanya hantu, tapi juga soal kekuatan super maupun magis yang dihadirkan lewat drama Korea. Apakah ini menyeramkan atau malah seru?

Drama Korea Mistis

Sedang tayang di KBS, Orange Marmalade juga berkisah tentang vampir cantik belia bernama Baek Ma Ri. Yeo Jin Goo di sini harus terjebak dalam cinta terlarang dengan vampir nih.


Hak Cipta: ©istimewa
3/10