12 Aktor yang Mencuri Hati Berkat Aktingnya di 2019, Kim Jae Wook Sampai Lee Jae Wook

Tahun 2019 segera berakhir. Sederet drama Korea keren telah hadir menghibur kita semua dengan cerita seru serta para pemain yang ganteng dan cantik serta punya akting menarik.

Ngomong-ngomong soal drama Korea 2019, ini ada 12 aktor yang sukses mencuri hati banyak penggemar berkat penampilan keren mereka versi Soompi. Siapa saja?

Kamis, 19 Desember 2019 08:45
aktor drama korea 2019

Hotel Del Luna adalah salah satu drama tersukses drama 2019. Lee Do Hyun pun langsung jadi idola baru meski bukan pemeran utama. Ia memerankan Go Chung Myung, sosok penting dari masa lalu Jang Man Wol yang diperankan IU. Banyak yang bilang Go Chung Myung dan Jang Man Wol lebih punya chemistry.


Hak Cipta: tvN
5/12