Sekuel Kedua 'MAN OF STEEL' Akhirnya Punya Judul?
Diperbarui
Henry Cavill
@ fameflynet.com
Kapanlagi.com - Sekuel kedua MAN OF STEEL yang dibintangi Henry Cavill adalah salah satu film yang ditunggu saat ini. Namun hingga saat ini, belum ada judul resmi yang diumumkan pihak Warner Bross.
Namun seperti dilaporkan oleh Digital Spy, kabarnya Warner Bross telah mendaftarkan sejumlah judul film untuk film tersebut. Hal ini dilakukan untuk menghindari adanya pihak yang menggunakan judul yang sama.
Superman vs Batman @ digitalspy.co.ukAdapun sejumlah judul yang mungkin digunakan untuk film ini antara lain adalah MAN OF STEEL BATTLE THE KNIGHT, MAN OF STEEL BEYOND DARKNESS, MAN OF STEEL BLACK OF KNIGHT, MAN OF STEEL DARKNESS FALLS. Selain itu, ada kemungkinan judul lain yaitu MAN OF STEEL KNIGHT FALLS, MAN OF STEEL SHADOW OF THE NIGHT, MAN OF STEEL THE BLACKEST HOUR dan MAN OF STEEL THE DARKNESS WITHIN.
Dalam sekuel kedua ini, Henry Cavill masih berperan sebagai Superman. Dan untuk kali ini, dia akan beradu peran dengan Ben Affleck yang memerankan tokoh Batman.
Well, bagaimana menurut kalian? Mana judul yang cocok untuk MAN OF STEEL sekuel kedua ini?
Jangan Lewatkan!!!
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
(dig/ris)
Editor:
Riswinanti Permatasari
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
More Stories
Advertisement
Advertisement
