Ultah ke-42 , Hrithik Roshan Pesta Seru Bareng SRK & Preity Zinta

Kemarin, Minggu (10/1) Hrithik Roshan merayakan ulang tahunnya yang ke-42. Siang hari Hrithik merayakan dengan fans dan awak media. Malam harinya Hrithik merayakan hari lahirnya dengan sahabat tercinta. Tak cuma Shahrukh Khan, Hrithik juga mengundang Preity Zinta. Happy birthday Hrithik!

Hrithik Roshan

Shahrukh Khan pun menyempatkan diri untuk datang.


Hak Cipta: pinkvilla
5/11
Album Artis