8 Potret Elon Musk yang Siap Luncurkan Starlink Miliknya di Indonesia
Diperbarui
Pada pertengahan Mei 2024, Elon Musk, yang merupakan pemimpin perusahaan SpaceX dan Tesla, berkunjung ke Bali untuk menghadiri acara internasional World Water Forum (WWF) yang ke-10. Forum ini berfokus pada membahas isu-isu lingkungan seperti kebersihan, upaya konservasi air, energi, dan pangan. Selain berpartisipasi dalam WWF, Musk juga dijadwalkan untuk membahas peluang kerjasama penting dengan pemerintah Indonesia.
Tidak dapat dipungkiri, kehadiran Musk di Indonesia begitu dinantikan sejak pemerintah menyetujui untuk bekerja sama dengan SpaceX untuk menghadirkan layanan internet broadband yang lebih baik di wilayah terpencil.
Hak Cipta: TPG Images
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
