7 Potret Masa Kecil Raline Shah Akrab Bareng Adik-Adik Cowoknya, Memperingati Sibling Day
Raline Shah baru-baru ini mengunggah beberapa foto lawas bersama adik-adik cowoknya, Rollin dan Rollan. Lahir menjadi kakak sulung dari tiga bersaudara, Raline Shah terlihat menyayangi saudara-saudaranya. Begini potret Raline bareng adik-adiknya dalam rangka memperingati Hari Saudara atau Sibling Day. Yuk intip!
Senin, 14 April 2025 18:35
"Siblings are our first friends
First slide was the first day meeting the youngest from the hospital," ungkap Raline saat tunjukkan foto ini. Saat itu ia bertemu dengan adik kecilnya, Rollin, yang baru lahir.
Hak Cipta: Instagram/ralineshah
KLBB 2026
-
Teen - Lifestyle Musik Lirik Lengkap Lagu-Lagu Terpopuler Raisa Dari Masa Ke Masa
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
