Tutorial Hijab Kece Ala Indah Nevertari, Simpel Tapi Cantik Abis!
Seiring dengan melambungnya nama Indah Nevertari lewat salah satu ajang pencarian bakat bernyanyi, publik pun kian simpatik dengan hijabers yang satu ini. Ternyata, Indah juga sangat lihai mengenakan gaya hijab lho. Saat berkunjung ke kantor redaksi KapanLagi.com®, ia pun memberikan salah satu tutorial hijab simpel nan cantik buat KLovers! Simak dan jangan sampai salah urutan kalau mau mencoba... :)
Selanjutnya, sematkan jarum atau peniti di bawah leher seperti biasa. Jangan sampai berantakan ya, karena tahap awal sangat penting saat mengenakan hijab.
Hak Cipta: KapanLagi.com®/Agus Apriyanto
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
