Putri Indonesia 2016, Berikan Prestasi Gemilang Bagi Tanah Air
Puteri Indonesia 2016, Kezia Warouw baru saja menyelesaikan tugasnya dalam ajang Miss Universe 2016 lalu. Wanita 25 tahun itu berhasil meraih prestasi membanggakan di ajang kontes kecantikan yang diselenggarakan di Manila, Filipina dengan meraih posisi Top 13.
Banyak pengalaman yang didapat oleh Kezia Warouw selama mengikuti ajang Miss Universe ke-65 tersebut. Paling dia ingat adalah perjuangan dirinya hingga masuk ke posisi Top 13 di ajang tersebut.
Selasa, 28 Maret 2017 11:01
Lalu Intan Aletrino berhasil menduduki peringkat ke-7 Miss Supranational dan Ariska Putri berhasil menyabet gelar Miss Grand International.
Hak Cipta: KapanLagi.com®/Budy Santoso
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
