5 Tahun Pacaran, Caesar Hito Beri 250 Pesan Cinta Untuk Felicya!

Selain karya dan talenta, kisah kehidupan pribadi selebriti juga sering kali menjadi perbincangan publik. Apalagi kalau sudah membahas tentang perjalanan asmara mereka. Sama halnya dengan bintang muda Immanuel Caesar Hito yang baru saja rayakan 5 tahun pacaran dengan Felicya Angelista. Uniknya, Caesar mengaku butuh 4 hari untuk persiapkan kejutan manis hingga dinner romantis untuk kekasihnya tersebut. Penasaran?

Caesar Hito

"Iya, jadi dia aku kasih toples, namanya jar of love. Isinya ada 250 kertas di dalam sedotan. Dan itu 250 itu ada artinya. Bikin sendiri. Sebenarnya bisa pake post it itu kan, cuma takutnya jadi biasa saja, jadi pakai kertas, motong sendiri," pungkas Caesar.


Hak Cipta: Bintang.com/Adrian Utama Putra
8/8