Momen Penuh Cinta SBY Habiskan Waktu bareng Cucu Terkasih

Publik mengenal Susilo Bambang Yudhoyono sebagai sosok politisi tangguh yang menjabat 2 periode sebagai presiden Indonesia. SBY juga dengan sabar dan setia mendampingi mendiang istrinya melewati masa sulit karena kanker yang diderita. Lebih dari itu, ia juga sosok kakek yang hangat bagi keempat cucunya.

Cucu-cucu SBY

Si bungsu Gaia juga tak kalah akrab dengan Pepo sang kakek. Bayi menggemaskan ini sering mengajak sang kakek bersenda gurau.


Hak Cipta: © instagram/ruby_26/aniyudhoyono
5/7