Best Dressed of The Week: Gigi Hadid - Mila Kunis Cantik Sempurna

Best Dressed of The Week kali ini dibanjiri dengan sederet model dan bintang papan atas Hollywood. Mulai dari Gigi Hadid sampai Mila Kunis, penampilan mereka benar-benar cantik, stunning, dan sukses mencuri perhatian. Penasaran dong seperti apa?

Best Dressed of The Week

Diundang ke acara Jimmy Kimmel Live!, Scarlett Johansson menjatuhkan pilihannya pada dress putih yang dilengkapi dengan adanya batuan di berbagai sisi.


Hak Cipta: BACKGRID via dailymail.co.uk
5/9