Selain Snape, Inilah 8 Peran Fenomenal Alan Rickman Lainnya
Kamis (14/1), aktor Alan Rickman meninggal dalam usia 69 tahun setelah berjuang melawan kanker. Alan paling dikenal sebagai Profesor Severus Snape dalam film-film HARRY POTTER. Padahal sebagai seorang aktor, dia juga pernah memerankan karakter-karakter hebat lainnya. Inilah 8 karakter lainnya yang pernah diperankan oleh Alan Rickman.
Alan Rickman berperan sebagai antagonis Hans Gubert dan jadi musuh Bruce Willis dalam film aksi DIE HARD tahun 1988, ketika berusia 41 tahun.
Hak Cipta: 20th Century Fox
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
