Cynthia Nixon Tak Akan Sembunyikan Kalau Dirinya Gay
Kapanlagi.com - Cynthia Nixon tidak akan pernah lagi menyembunyikan fakta bahwa dirinya adalah seorang Gay. Bintang SEX AND THE CITY berambut merah mengejutkan para penggemarnya kalau dirinya memisahkan diri dari suaminya dan mulai berkencan dengan aktivis pendidikan Christine Marinoni lebih dari satu tahun lalu.
Dia mengatakan pada majalah Britania You, "Kehidupan pribadi Saya adalah hal pribadi. Tetapi tidak ada yang disebunyikan. Oleh sebab itu, apa yang saya katakan adalah sesuatu yang sangat menyenangkan."
Ibu dua anak ini juga mengaku dirinya percaya tak banyak sahabat seluruh jiwa dan dia tidak menyesal melakukan kencan dengan laki-laki sebelum memulai percintaan sejenis.
"Hubungan Saya dengan laki-laki yang berbeda telah membangkitkan bagian berbeda dari kepribadian saya."
Advertisement
"Ini telah menolong saya mengerti diri saya sendiri dengan lebih baik. Saya pikir anda memerlukan orang berbeda untuk mengeluarkan bagian-bagian berbeda dari diri anda.”
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
(cel/dar)
Darmadi Sasongko
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
