in partnership with Indosiar

Ada Putri Isnari Hingga Sridevi, 9 Potret Para Pedangdut Beken di Press Conference Konser HUT Indosiar ke-28

Harsiwi Achmad selaku Direktur Programming SCM melakukan konferensi pers Konser HUT Indosiar ke-28 di Studio Lantai 8 SCTV Tower Senayan City, Selasa (27/12). Rencananya, konser tersebut akan diselenggarakan pada 11 Januari 2023 mendatang.

Harsiwi Achmad ternyata tak hadir sendirian. Nampak sejumlah pedangdut beken jebolan ajang dangdut Indosiar di momen tersebut. Seperti apa sih potretnya?

Pedangdut HUT Indosiar DA LIDA BP

Putri Isnari jadi salah satu pedangdut yang curi perhatian pada momen tersebut. Putri yang kini berusia 20 tahun merupakan juara 2 D'Academy musim keempat. 


Hak Cipta: Muhammad Akrom Sukarya © KapanLagi.com
4/9