8 Potret Citra Scholastika yang Jarang Tersorot, Kini Geluti Bisnis di Korea Selatan dan Punya Talent Management

Lama tak terdengar kabar, rupanya penyanyi Citra Scholastika tengah fokus mengurusi bisnisnya. Berbisnis rupanya adalah hal baru yang dipelajari oleh penyanyi jebolan Indonesian Idol musim keenam ini.

Saat ditemui di kawasan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Senin (25/12) Citra pun menjelaskan bisnis apa yang ia geluti selama 6 tahun terakhir.

Citra Scholastika

"Selain comeback kegiatan aku ada bikin bisnis di Korea, nyoba bisnis karena aku berfikir mau punya masa tua yang nyaman, selagi muda aku mau belajar banyak," ungkap Citra Scholastika.


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Muhammad Akrom Sukarya
2/8
Album Artis