10 Potret Angger Dimas Berurai Air Mata Jelang Pemakaman Ibunya, Sempat Ungkap Kronologi Meninggalnya Mendiang - Idap Kanker Sejak Tahun 2023
Kesedihan tengah menyelimuti hati Angger Dimas. Ya, Tri Rahayu Setyaningsih, ibunya, meninggal dunia pada Rabu (17/4/2024). Air mata tak tertahankan di pelupuk matanya, namun ia tetap sempat mengungkap kronologi wafatnya sang ibu. Berikut selengkapnya.
"Ibu saya itu terkena kanker Februari 2023, sebelumnya pertama kali itu miom, terus tumor habis itu kanker rahim," ucap Angger Dimas usai pemakaman di TPU Jeruk Purut, Jakarta Selatan, Kamis (18/4/2024).
Hak Cipta: KapanLagi.com/Bayu Herdianto
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
