7 Potret Liburan Jessica Mila ke Magelang, Kenalkan Candi Borobudur pada Si Kecil - Asyik Naik Dokar sampai Berenang

Jessica Mila belum lama ini terpantau asyik pergi berlibur. Bukan ke luar negeri, kali ini ia memilih Magelang sebagai destinasi. Jessica dan keluarga tak melewatkan berkunjung ke Candi Borobudur. Berikut selengkapnya.

Jessica Mila

Tak sekadar jalan-jalan, mereka juga sempat naik dokar. Mereka berkeliling menyusuri jalanan desa sambil menikmati hamparan sawah dan ladang.


Hak Cipta: instagram.com/jscmila
4/7
Album Artis