12 Pasangan Seleb Ini Rayakan Lebaran Pertama Sebagai Suami Istri, Ada yang Sudah Hamil Besar

Kini resmi menyandang sebagai pasangan suami dan istri, deretan pasangan seleb ini sudah tak lagi jalani lebaran sendirian. Tak hanya itu saja, dari beberapa seleb ini juga ada yang sedang menanti kehadiran si buah hati mereka ke dunia. 

Siapa saja mereka? Berikut ini deretan seleb yang berlebaran pertama dengan pasangan. 

Pasangan Selebritis

Marcell Darwin dan Nabila Faisal mengumumkan pernikahan mereka yang cukup mendadak. Selain menjadi momen lebaran pertama sebagai suami istri, ini juga momen lebaran pertama Marcell Darwin menjadi seorang muslim. 


Hak Cipta: ©instagram.com/
6/12