Hubungan Yoona SNSD Dengan 7 Aktor Ganteng 'Seven First Kisses'
Web drama Seven First Kisses menjadi salah satu yang ditunggu banyak fans K-Drama. Soalnya drama satu ini didukung oleh sederet bintang papan atas Korea yang ganteng-ganteng dan jadi idola, mulai dari Lee Jun Ki sampai Lee Min Ho. Uniknya nih ketujuh bintang ganteng ini punya hubungan semua dengan si cantik dari Girls Generation, Yoona. Apa sajakah hubungan tersebut?
Saat kembali dari wajib militer, Lee Jun Ki menjalani wawancara. Seperti biasa ia ditanya tentang siapa saja girlgroup yang populer saat dirinya wamil. Lee Jun Ki pun menyebut Girls Generation, 2NE1 dan A Pink. Saat disuruh memilih idol yang jadi favoritnya, Lee Jun Ki memilih Yoona. Beberapa tahun lalu pun mereka sempat berada di acara yang sama.
Hak Cipta: © Istimewa
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
