Olga Syahputra: Sujud Mbah Maridjan Luar Biasa
Diterbitkan:

Kapanlagi.com - Kegigihan dan kepatuhan Mbah Maridjan menjalani tugasnya sebagai juru kunci gunung Merapi hingga akhir hayatnya menjadi pelajaran penting yang patut diambil hikmahnya. Tewasnya Mbah Maridjan akibat asap panas yang dimuntahkan gunung api teraktif di Indonesia tersebut menyentuh hati banyak orang. Seperti halnya Olga Syahputra yang menganggap luar biasa saat Mbah Maridjan ditemukan dalam keadaan sujud."Buat aku itu luar biasa. Lagi sujud begitu, lagi shalat. Itu luar biasa banget," ujar Olga yang ditemui di studio DAHSYAT, RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Rabu (27/10).
(Ashanty berseteru dengan mantan karyawannya, dirinya bahkan sampai dilaporkan ke pihak berwajib.)
(kpl/hen/boo)
Yunita Rachmawati
Advertisement
-
Fashion Selebriti Indonesia Potret Cantik Syahnaz Sadiqah Pakai Batik, Pancarkan Pesona Istri Pejabat