Potret Ulang Tahun Shenina Cinnamon, Romantis Bareng Angga Yunanda - Bikin Gemas Netizen

Aktris peran Shenina Cinnamon sedang berbahagia. Tepat pada Senin (1/2) ia merayakan ulang tahunnya yang ke-24. Kebahagiaan pemeran PENYALIN CAHAYA itu makin lengkap dengan surprise yang dihadirkan oleh sang kekasih, Angga Yunanda. Potret kebersamaan Shenina & Angga di momen itu langsung bikin baper netizen! Seperti apa sih foto-fotonya?

Shenina Cinnamon Angga Yunanda Ulang tahun

Seperti diketahui, Angga Yunanda merupakan aktor muda berbakat yang perlahan mulai membintangi sejumlah film beken Tanah Air. Angga makin dikenal saat membintangi DUA GARIS BIRU bersama Adhisty Zara. 


Hak Cipta: instagram.com/shenacinnamon
8/10