Deretan Foto Maternity Shoot Tata Janeeta Pamer Babybump yang Makin Besar, Anggun Banget Bak Ratu Kerajaan
Rasa bahagia tengah menyelimuti sosok Tata Janeeta. Seperti yang diketahui, bintang cantik tersebut kini tengah mengandung anak pertamanya. Di sisi lain, Tata sendiri memang sudah punya dua anak sambung dari pernikahannya dengan Brotoseno.
Babybump Tata Janeeta sendiri sekarang memang sudah terlihat semakin besar. Ia pun lantas sempat melakukan sesi maternity shoot menunjukkan keanggunan yang luar biasa. Penasaran?
Senin, 19 April 2021 20:20
Bersama dengan fotografer Moza Wahyu, Tata Janeeta melakukan sesi pemotretan kehamilan. Wanita tersebut terlihat begitu anggun bagaikan ratu kerajaan.
Hak Cipta: Credit: Moza Wahyu
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
