in partnership with Indosiar

Genap 2 Tahun, 8 Potret Baby Syaki Anak Rizki DA & Nadya Mustika yang Makin Ganteng

Pedangdut Rizky DA diketahui pernah menikah dengan wanita bernama Nadya Mustika Rahayu pada 2020 silam. Dari pernikahan tersebut, mereka dikaruniai anak yang bernama Baihaqqi Syaki Ramadhan atau akrab disapa Baby Syaki. Pada hari ini, Kamis (14/04), Baby Syaki genap berusia 2 tahun lho KLovers! Netizen bilang kalau Syaki makin ganteng. Seperti apa sih potretnya? 

Syaki Anak Rizki DA Nadya Mustika

Kini Syaki diasuh oleh sang ibu, Nadya Mustika. Sebagai single parent, Nadya Mustika membesarkan Syaki dengan tegar dan penuh tanggung jawab.


Hak Cipta: instagram.com/nadyamustikarahayu/baihaqqi_syaki_ramadhan
6/8
Album Artis