Muka Bantal Marshanda & Sienna, Tetap Cantik
Marshanda dan Sienna ©Instagram/marshanda99
Kapanlagi.com - Marshanda mengunggah sebuah foto bersama sang buah hati, Sienna Ameerah Kasyafani, di Instagram pribadinya. Foto tersebut nampaknya diambil ketika keduanya baru saja bangun tidur.
Dalam keterangan unggahan tersebut, Marshanda menyebut dirinya sendiri dalam foto tersebut memiliki muka bantal. Keduanya tersenyum lebar di atas tempat tidur sambil berswa foto.
"Ibu muka bantal dan si manis @siennakasyafani," Tulis Marshanda dalam keterangan foto yang diunggahnya pada Minggu (14/6/2020) itu.
Advertisement
1. Nikmati Liburan Bersama
Marshanda dan Sienna nampaknya tengah menghabiskan hari libur bersama. Marshanda pun berharap agar semua bisa menikmati hari minggu dengan sehat dan indah.
"Semoga kita semua memiliki hari minggu yang memuaskan, sehat dan indah," imbuhnya.
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
2. Komentar Netizen
Netizen meninggalkan beragam tanggapan di kolom komentar unggahan tersebut. mereka memuji kecantikan ibu dan anak ini.
"Waduh cantik amat nih Bu Marshanda dan Sienna, sebelas duabelas hahaha. Gemesin cemun," tulis salah satu netizen.
Simak Berita Lainnya di Sini!
- Surat Cinta Panjang nan Menyentuh Marshanda untuk Sang Ibunda, Dulu Sempat Terlibat Konflik
- Marshanda Dandan Nyentrik dan Berpose di Atas Mesin Cuci, Netizen: Ngapain Kak?
- 9 Potret Cantik Sienna Kasyafani Anak Marshanda yang Kini Makin Tumbuh Besar
- Jangan Lewatkan Live Stream Fest Vol. 3, Ada Marshanda - Acha Septriasa yang Siap Memeriahkan
- Han So Hee Jadi Pelakor di 'THE WORLD OF MARRIED', 8 Seleb Indonesia Ini Juga Pernah Perankan Karakter Sama
(Lama tak terdengar kabarnya, komedian senior Diding Boneng dilarikan ke Rumah Sakit.)
(kpl/sep)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
